IPJI Kabupaten Karo Kutuk Aksi Teroris

 

Tanah Karo.Olnewsindonesia,Senin(14/05)

IPJI Kabupaten Karo mengutuk Aksi terorisme yang di lakukan orang orang yang tak bertanggung jawab Air.

Plt Ketua IPJI (Ikatan Penulis dan Jurnalis Indonesia) KARO Kab Karo Jimbo Purba mengatakan, ”Kita mengutuk keras,!! Aksi Teroris yang terjadi saat ini, perbuatan yang tidak manusiawi, yang mana Agama apapun di dunia tidak mengajarkan hal tersebut, itu murni aksi teroris jadi sangat disayangkan bagi para Teroris yang tidak menghargai kerukunan antar umat,”kecamnya.

Lanjutnya, ” saya percaya dan tetap mendukung Pemerintah dan Pihak Aparat yang dengan cepat tanggap mengatasi aksi kekejaman ini, Namun harapan saya Aparat Pemerintah dan Pihak keamanan dari segala Lini tetap terus meningkat kan pengamanan nya, karena mungkin saja aksi beginian sewaktu waktu bisa terulang kembali, ” ucapnya.

Beliau juga mengharapkan untuk Gereja, Masjid, Sekolah Sekolah,Tempat tempat ibadah lainnya serta tempat tempat Vital yang ada di Kabupaten Karo lebih waspada.

”Harapan saya,Pihak pihak terkait peka akan kejadian ini,Serta Pihak Polres Karo segera bertindak demi kenyamanan Tanah Karo ini, terlebih menjelang Umat Islam melaksanakan ibadah Puasa, ‘ucapnya saat di temui di sela sela kesibukan nya di kantor IPJI

Sementara Istepanus,SP menyampaikan atas IPJI KAB KARO Turut Berduka sedalam dalam nya atas insiden bunuh diri yang memakan korban saat melaksanakan ibadah minggu di Surabaya dan aksi teroris di Mako Brimob semoga semua keluarga korban tabah menghadapi semua cobaan ini, ujar Bendahara IPJI KAB KARO ini.

(David-olnewsindonesia.com

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *